Vaksinasi HUT ke-75 BHAYANGKARA RI

30 Juni 2021

Dalam Rangka HUT ke-75 BHAYANGKARA RI, Kapolsek Diwek bersama Puskesmas Brambang mengadakan Vaksinasi Jemput Bola Ke Desa Balongbesuk, yang dilaksanakan digedung serba guna Balongbesuk disambut dengan antusias oleh warga masyarakat.